Labuan Bajo “Sihir” Delegasi dan Bintang Sepak Bola Belanda

Sarapan bisa minta dari pihak hotel tempat menginap (dibungkus), sehingga bisa dimakan selama perjalanan di kapal menuju Pulau Padar.

Jangan lupa untuk membawa handuk sendiri.

Dalam Full Day Trip ini, ada empat lokasi untuk melakukan snorkling, yaitu di Pink Beach, Taka Makasar, Siaba Besar dan Manta Point.

Pastikan kondisi tubuh benar-benar fit, karena setiap destinasi dicapai menggunakan kapal. Dan bila beruntung saat perjalanan menuju Pulau Padar, kita bisa melihat sunrise dari atas kapal sambil menikmati sarapan.

Aktivitas alam ini bisa kita nikmati hingga pukul 4 sore, dan kapal kembali bersandar di dermaga. Dari sana kita diantar kembali ke hotel masing-masing.

City Tour

Selain trip ke pulau Komodo, masih banyak lokasi wisata menarik lainnya yang ditawarkan di Labuan Bajo yang bisa diikuti dengan menggunakan fasilitas city tour atau dengan menyewa mobil plus driver secara harian.

Semua bisa dipilih sesuai dengan budget dan waktu yang dimiliki.

So, tunggu apa lagi? segera siapkan kopermu dan datanglah ke Labuan Bajo!***

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *




Enter Captcha Here :