Pesona Schiermonnikoog, Pulau Terkecil Kedua di Belanda

Schiermonnikoog memiliki bukit pasir yang luas untuk piknik, hutan juga dataran lumpur untuk dijelajahi. Dan merupakan pantai terluas di Eropa!

Suasana di satu pusat desa, (Foto : Anastasia S. 

Bagaimana cara sampai di Schiermonnikoog ?

Pulau ini bisa dikunjungi menggunakan kapal penyeberangan dari Lauwersoog. Tiket bisa dibeli secara online ( via www.wpd.nl ) atau langsung di terminal atau pelabuhan dengan harga €17,50 /PP per orang. Waktu penyeberangan kurang lebih selama 50 menit.

Pelabuhan Schiermonnikoog. (Foto: Anastasia S.)

Dari Pelabuhan Schiermonnikoog menuju pusat desa sejauh 3 km kita bisa menggunakan transportasi umum bus, yang selalu tersedia pada jam-jam kapal datang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *




Enter Captcha Here :