Discovering the Magnificence of Indonesia 2024 Sepi Pengunjung, Pelaku UKM Kecewa

Penulis: Yuke Mayaratih Utrecht, kabarbelanda.com – Discovering the Magnificence of Indonesia 2024, pameran perdagangan dan pariwisata yang dikemas dengan sentuhan budaya Indonesia, gagal menarik minat pengunjung selama pelaksanaannya di Jaarbeurs, …

Discovering the Magnificence of Indonesia 2024 Sepi Pengunjung, Pelaku UKM Kecewa Read More

Repatriasi Benda Bersejarah: Babak Baru RI-Belanda

KabarBelanda.com –  Sebuah langkah bersejarah tercipta ketika 68 benda bersejarah Indonesia, termasuk koleksi Puputan Badung dan Tabanan serta patung singa dari Istana Cakranegara, akan dikembalikan dari Wereldmuseum Rotterdam ke Indonesia. …

Repatriasi Benda Bersejarah: Babak Baru RI-Belanda Read More

Serunya Pertemuan Komunitas Kuliner Belanda di Peluncuran Majalah Rakus

Reportase: Cindy Angelique Den Haag, KabarBelanda.com- Perkembangan media cetak di Belanda ternyata masih relatif stabil.  Koran dan beberapa majalah dengan segmen pasar yang loyal masih bertahan diantara serbuan informasi digital. …

Serunya Pertemuan Komunitas Kuliner Belanda di Peluncuran Majalah Rakus Read More

Hebatnya Cokelat Indonesia Raup Penghargaan di Salon du Chocolat 2024 Paris

KabarBelanda.com, Paris –    Biji cokelat Indonesia berhasil meraih beberapa penghargaan dari Badan Valorisasi Produk Pertanian (AVPA). Penghargaan bergengsi itu diperoleh di ajang pameran produk kerajinan dan industri cokelat tahunan terkemuka …

Hebatnya Cokelat Indonesia Raup Penghargaan di Salon du Chocolat 2024 Paris Read More